Soal Ekonomi Kelas 10 Semester 2 Beserta Jawabannya

Ekonomi merupakan salah satu mata pelajaran yang akan diujiankan dalam Penilaian Tengah Semester (PTS) nanti bagi siswa kelas 10 SMA/MA. PTS merupakan evaluasi yang dilakukan setengah semester untuk mengukur kinerja dan pemahaman siswa dalam belajar.

Soal Ekonomi Kelas 10 Semester 2
Soal Ekonomi Kelas 10 Semester 2 Beserta Jawabannya

Soal Ekonomi Kelas 10 Semester 2 Beserta Jawabannya

Dalam artikel ini, Soal Aladin akan memberikan contoh soal PTS Ekonomi kelas 10 semester 2 beserta jawabannya yang dapat membantu kamu dalam mempersiapkan diri di rumah.

1. Dalam menjaga kelancaran sistem pembayaran pemerintah membentuk suatu lembaga yang diberikan hak mengatur dan menjaga sistem pembayaran. Lembaga tersebut adalah ...

  • A. Bank Indonesia
  • B. Koperasi
  • C. Kementerian Keuangan
  • D. Badan Keuangan Negara
  • E. Otoritas Jasa Keuangan

Jawaban : A

2. Kebijakan yang dilakukan bank central dalam istilah ekonomi disebut dengan kebijakan moneter yaitu kebijakan menjaga jumlah uang yang beredar dimasyarakat. Salah satnya adalah dengan cara menaikan atau menurunkan tingkat suku bunga yang berlaku di bank- bank umum. Kebijakan ini disebut dengan ...

  • A. Kebijakan pasar terbuka
  • B. Kebijakan diskonto
  • C. Kebijakan cadangan cash
  • D. Kebijakan kredit
  • E. Kebijakan pengawasan

Jawaban : B

3. Sebagai negara berkembang, pertumbuhan ekonomi Indonesia terus mengalami peningkatan, hal ini dapat terlihat dari ...

  • A. Peningkatan jumlah pengangguran
  • B. Peningkatan aktivitas ekonomi
  • C. Peningkatan jumlah penduduk
  • D. Penurunan daya beli masyarakat
  • E. Penurunan kasus kriminalita

Jawaban : B

4. Uang yang kita gunakan sehari-hari adalah uang ...

  • A. giral
  • B. kartal
  • C. uang kertas
  • D. uang logam
  • E. ATM

Jawaban : B

5. Munculnya uang adalah karena kesulitan yang dirasakan dengan barter. Kesulitan-kesulitan tersebut antara lain ...

  • A. barang yang ditukar harus sama
  • B. perdagangan harus dengan perantara
  • C. sulit mencari orang yang sama-sama membutuhkan
  • D. perdagangan dengan jaminan
  • E. waktu perdagangan lama

Jawaban : C

6. Mata uang yang nilai nominalnya sama dengan nilai intrinsiknya disebut ...

  • A. uang kartal
  • B. uang giral
  • C. full bodied money
  • D. token money
  • E. e-money

Jawaban : C

7. Yang termasuk pembayaran non tunai ...

  • A. cek
  • B. bilyet giro
  • C. alat pembayaran kartu
  • D. uang logam
  • E. uang kertas

Jawaban : A, B, C

8. Kebijakan yang dilakukan bank central dalam istilah ekonomi disebut dengan kebijakan moneter yaitu kebijakan menjaga jumlah uang yang beredar dimasyarakat. Salah satnya adalah dengan cara menaikan atau menurunkan tingkat suku bunga yang berlaku di bank- bank umum. Kebijakan ini disebut dengan ...

  • A. Kebijakan pasar terbuka
  • B. Kebijakan diskonto
  • C. Kebijakan cadangan cash
  • D. Kebijakan kredit
  • E. Kebijakan pengawasan

Jawaban : B

9. Berikut ini adalah peristiwa yang terjadi pada krisis moneter yang terjadi tahun 1998 melonjaknya harga – harga kebutuhan pokok, investor asing takut menanamkan modalnya di Indonesia, dan kecenderungan orang menyimpan uang di bank sangat rendah. Kejadian tersebut sebenarnya merupakan dampak dari ...

  • A. Senering
  • B. Revaluasi
  • C. Devaluasi
  • D. Deflasi
  • E. Inflasi

Jawaban : E

10. Kebijakan moneter adalah ...

  • A. Mengatur tentang suku bunga
  • B. Mengatur tentang pajak
  • C. Mengatur tentang ekspor dan impor
  • D. Mengatur tentang peredaran uang di masyarakat
  • E. Mengatur devisa negara

Jawaban : D

11. Bank berasal dari bahasa Yunani, yaitu banco yang artinya ...

  • A. Meja
  • B. Lemari
  • C. Berankas
  • D. Kas
  • E. Kursi

Jawaban : A

12. Komponen yang membentuk sistem pembayaran, kecuali ...

  • A. Alat pembayaran
  • B. Sistem pembayaran
  • C. Tempat pembayaran
  • D. Lembaga yang memproses sistem pembayaran
  • E. Hukum

Jawaban : C

13. Sistem pembayaran dapat dilakukan secara tunai dan non tunai, non tunai dapat menggunakan sarana elektronik, kelemahannya adalah ...

  • A. Prosesnya lambat
  • B. Tidak efesien
  • C. Mahal
  • D. Bergantung pada kehandalan jaringan
  • E. Tidak merata penggunaannya di daerah terpencil

Jawaban : D

14. Uang logam disebut juga dengan uang ...

  • A. Fiat
  • B. Komoditas
  • C. Monopoli
  • D. Receh
  • E. Token

Jawaban : B

15. Alat pembayaran terbagi atas tunai dan non tunai. Yang bukan contoh alat pembayaran non tunai ...

  • A. Cek
  • B. Kartu kredit
  • C. Bilyet giro
  • D. Uang kartal
  • E. Kartu debit

Jawaban : D

16. Benda yang diterima secara umum dapat digunakan sebagai alat tukar, dan dapat digunakan sebagai alat pembayaran, disebut ...

  • A. Uang
  • B. Emas
  • C. Perak
  • D. Alat tukar
  • E. Alat pembayaran

Jawaban : A

17. Berikut yang merupakan fungsi asli uang, adalah ...

  • A. Alat tukar dan alat penyimpan kekayaan
  • B. Alat tukar dan alat pembayar hutang
  • C. Alat satuan hitung dan alat penyimpan kekayaan
  • D. Alat tukar dan alat satuan hitung
  • E. Alat tukar dan alat alat pembayaran hutang

Jawaban : D

18. Uang dilihat dari nilainya, terbagi atas ...

  • A. uang kartal dan uang giral
  • B. uang logam dan uang kertas
  • C. uang luar negeri dan uang dalam negeri
  • D. uang asli dan uang tiruan
  • E. uang bernilai penuh dan uang tidak bernilai penuh

Jawaban : E

19. Sistem transfer elektronik yang penyelesaian setiap transaksinya dilakukan dalam waktu seketika adalah ...

  • A. Real Time Gross Settlement (BI-RTGS)
  • B. Sistem Kliring Nasional Bank Indonesia (SKNBI)
  • C. Sistem Pembayaran Uang Elektronik
  • D. Scripless Securities Settlement System (BI-SSSS)
  • E. Sistem Pengelolaan uang

20. Bank sentral di Indonesia yaitu ...

  • A. Bank Indonesia
  • B. Bank BRI
  • C. Bank DKI
  • D. Bank Mandiri
  • E. BNI

Jawaban : A

21. Independensi yang tinggi menuntut adanya akuntabilitas dan trasparansi yang lebih besar, untuk itu Bank Indonesia dalam rangka akuntabilitas wajib menyampaikan laporan tahunan dan tri wulan secara tertulis tentang pelaksanaan tugas dan wewenangnya yang disampaikan kepada ...

  • A. Pemerintah
  • B. Presiden
  • C. BPKP
  • D. DPR
  • E. BPK

Jawaban : A

22. Bank Indonesia adalah lembaga Negara yang independen dalam melaksanakan tugas dan wewenangnya, bebas dari campur tangan pemerintah dan mempunyai tujuan ...

  • A. mengawasi dan mengatur Bank di Indonesia
  • B. mengatur system pembayaran
  • C. mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah
  • D. menyelenggarakan kliring antar bank
  • E. mengatur kebijakan system perbankan

Jawaban : D

23. Tugas pengendalian moneter dari Bank Sentral dimaksudkan untuk ...

  • A. mengembangkan sistem pembayaran dan infra struktur keuangan yang sehat
  • B. menjaga kestabilan harga dan/ atau pertumbuhan ekonomi
  • C. memajukan perkembangan perkreditan dan perbankan
  • D. mempermudah mencetak dan mengedarkan uang
  • E. menjaga kestabilan sistem perbankan

Jawaban : C

24. Terciptanya kestabilan nilai rupiah terhadap barang dan jasa yang diupayakan oleh Bank Sentral diukur dengan atau tercermin pada perkembangan ...

  • A. Deflasi
  • B. Devaluasi
  • C. Depresiasi
  • D. Revaluasi
  • E. Inflasi

Jawaban : E

25. Bank Sentral akan menetapkan batas maksimum pemberian kredit jika ...

  • A. Harga-harga barang mengalami penurunan yang drastic
  • B. Jumlah uang yang beredar belum melebihi kebutuhan
  • C. Harga-harga barang mengalami kenaikan yang tinggi
  • D. Peredaran barang di pasaran mengalami kelesuan
  • E. Banyak orang menyimpan uangnya di bank

Jawaban : C

26. Dari pernyataan-pernyataan dibawah ini yang merupakan bunyi hukum permintaan adalah ...

  • A. perubahan harga berbanding dengan perubahan permintaan.
  • B. perubahan harga sejalan dengan perubahan permintaan.
  • C. harga naik permintaan naik.
  • D. harga turun permintaan turun.
  • E. harga naik permintaan turun.

Jawaban : E

27. Permintaan efektif adalah ...

  • A. permintaan dari pembeli (konsumen) yang benar-benar dapat dilaksanakan.
  • B. permintaan yang banyak sekali dipengaruhi oleh perubahan harga.
  • C. permintaan barang dan jasa oleh konsumen pada tingkat harga dan periode waktu tertentu.
  • D. permintaan dari pembeli/ konsumen yang tidak disertai dengan kemampuan membayar.
  • E. permintaan yang tidak dipengaruhi oleh perubahan harga.

Jawaban : A

28. Jika harga teh jatuh dan permintaan terhadap gula meningkat, maka gula dalam hubungannya dengan teh merupakan barang ...

  • A. pengganti
  • B. inferior
  • C. bebas
  • D. pelengkap
  • E. netral

Jawaban : D

29. Berikut ini merupakan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran :
1. Harga barang
2. Tingkat pendapatan
3. Selera konsumen
4. Biaya produksi
5. Teknologi

Faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan adalah ...

  • A. 1, 2 dan 3
  • B. 1, 3 dan 4
  • C. 2, 3 dan 4
  • D. 2, 4 dan 5
  • E. 3, 4 dan 5

Jawaban : A

30. Hukum Penawaran mengatakan ...

  • A. Jika biaya naik 20%, maka harga barang naik 20%
  • B. Jika harga barang naik maka kurva penawaran akan bergeser ke kanan atas
  • C. Jika harga barang turun, maka kurva penawaran akan bergeser ke bawah
  • D. Jika harga barang naik (cateris paribus), produsen akan menambah barang yang akan dijual
  • E. Jika harga barang nol, penjual akan menjual barangnya sedikit mungkin

Jawaban : D

31. Perhatikan faktor-faktor berikut ini!
1. Kemajuan teknologi
2. Pendapatan masyarakat
3. Persediaan sumber produksi
4. Selera masyarakat
5. Munculnya produsen baru

Faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah penawaran adalah ...

  • A. 1, 2 dan 3
  • B. 1, 3 dan 5
  • C. 2, 3 dan 4
  • D. 2, 4 dan 5
  • E. 3, 4 dan 5

Jawaban : B

32. Perhatikan tabel berikut!

Besarnya koefisien elastisitas permintaan adalah

Daftar Permintaan suatu barang seperti tampak pada tabel tersebut. Besarnya koefisien elastisitas permintaan adalah ...

  • A. 1
  • B. 1/3
  • C. ¼
  • D. 1/5
  • E. 1/6

Jawaban : A

33. Suatu fungsi permintaan Qd = 100 – 2p, Harga berubah dari Rp 25 menjadi Rp 40 maka elastisitasnya adalah ...

  • A. 1/2
  • B. 1
  • C. 2
  • D. 3
  • E. 4

Jawaban : B

34. Perhatikan tabel berikut!

Fungsi penawaran yang tepat adalah

Penawaran suatu barang terlihat seperti pada tabel di atas. Fungsi penawaran yang tepat adalah ...

  • A. Ps = -1/6Q + 1/3
  • B. Ps = -1/6Q – 1/3
  • C. Ps = 1/6Q – 1/3
  • D. Ps = 1/6Q + 1/3
  • E. Ps = 1/6 + 1/3Q

Jawaban : D

35. Harga keseimbangan akan terjadi apabila ...

  • A. Produsen mambuat barang dengan harga yang sangat rendah
  • B. Pedagang menjual barang dengan harga yang rendah
  • C. Kesepakatan antara penjual dan pembeli tercapai
  • D. Pembeli berani membayar barang pada tingkat harga yang tinggi
  • E. Pembeli berani membayar barang pada tingkat harga yang rendah

Jawaban : C

36. Perhatikan tabel harga keseimbangan produk X berikut ini.

tabel harga keseimbangan produk

Harga keseimbangan terletak pada ...

  • A. 1
  • B. 2
  • C. 3
  • D. 4
  • E. 5

Jawaban : C

37. Diketahui fungsi permintaan Qd = 75 – P dan fungsi penawaran Qs = 8P – 105. Maka harga keseimbangannya adalah ...

  • A. 5
  • B. 6
  • C. 8
  • D. 9
  • E. 20

Jawaban : D

38. Meskipun harga beras naik, orang akan tetap membutuhkan beras sebagai makanan pokok. Karenanya, meskipun mungkin dapat dihemat penggunaannya namun tidak akan sebesar kenaikan harga yang terjadi. Sebaliknya pula, jika harga beras turun konsumen tidak akan menambah konsumsinya sebesar penurunan harga.

Karakteristik produk yang seperti ini mengakibatkan permintaan menjadi ...

  • A. elastis
  • B. elastis sempurna
  • C. inelastic
  • D. elastis rata-rata
  • E. elastis uniter

Jawaban : C

39. Pasaran motor di Indonesia dikuasai oleh “Tiga Besar” produk yaitu Honda, Suzuki, dan Yamaha. Pasar sepeda motor di Indonesia menunjukkan bentuk pasar ...

  • A. oligopoli
  • B. monopsoni
  • C. oligopsony
  • D. persaingan sempurna
  • E. monopoli

Jawaban : A

40. Berikut ini adalah ciri-ciri Pasar Monopoli dan Pasar Persaingan Sempurna:
1) Ada satu penjual atau produsen yang menguasai produk tertentu
2) Ada satu pembeli atau konsumen yang menguasai produk tertentu
3) Penjual dan produsennya banyak
4) Pembeli atau konsumennya banyak
5) Baik penjual atau pembelinya sama-sama banyak
6) Produsen bisa bertindak sebagai price maker

Ciri-ciri yang tepat bagi Perusahaan Listrik Negara (PLN) adalah ...

  • A. 1), 2), dan 3)
  • B. 1), 4), dan 6)
  • C. 2), 3), dan 5)
  • D. 3), 5), dan 6)
  • E. 4), 5), dan 6)

Jawaban : B

Download Soal

Untuk dapat menyimpan Soal Ekonomi Kelas 10 Semester 2 Beserta Jawabannya, silakan kalian klik link download yang telah di sediakan dibawah ini.

Download Soal Ekonomi

soal ekonomi kelas 10 semester 2 beserta jawabannya, soal ekonomi kelas 10 semester 2, contoh soal ekonomi kelas 10 semester 2 beserta jawabannya, kumpulan soal ekonomi kelas 10 beserta jawabannya, kunci jawaban ekonomi kelas 10 kurikulum 2013 semester 2, contoh soal ekonomi kelas 10 semester 2, soal ujian ekonomi kelas 10 semester 2, 50 soal ekonomi kelas 10 dan jawabannya, latihan soal ekonomi kelas 10, contoh soal ekonomi kelas 10